Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon Orfox: Tor Browser

Orfox: Tor Browser

Orfox-Final-RIP
12 ulasan
725.4 k unduhan

Privasi mutlak dalam penjelajahan internet di ponsel

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Andrés López
Direviu oleh
Andrés López
Content Editor

Orfox adalah peramban Android yang menggunakan kode sumber yang sama dengan Tor Browser, didasarkan pada Mozilla Firefox. Sekarang, Anda bisa menjelajah internet dengan lebih aman dan privat. Meskipun demikian, untuk menggunakan aplikasi ini, Anda harus menginstal aplikasi resmi Orbot Proxy lebih dahulu.

Di Orfox: Tor Browser for Android, Anda akan menemukan semua fitur standar yang tentunya diharapkan dari hampir semua peramban modern, seperti tab dan bookmark. Akan tetapi, Anda juga akan menemukan fitur ekstra seperti 'Guest Mode' untuk mengatur sesi penjelajahan incognito dengan satu ketukan saja. Setelah keluar, jejak aktivitas Anda akan langsung menghilang.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Orfox: Tor Browser for Android adalah peramban luar biasa yang menawarkan pengalaman pengguna yang aman dan lancar. Tidak ada yang akan tahu siapa Anda, di mana Anda, atau apa pun yang Anda lakukan saat menjelajahi internet.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 4.0.3, 4.0.4 ke atas

Informasi tentang Orfox: Tor Browser Orfox-Final-RIP

Nama Paket info.guardianproject.orfox
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Peramban
Bahasa B.Indonesia
43 lainnya
Penerbit The Guardian Project
Unduhan 725,382
Tanggal 3 Jan 2021
Rating Konten +3
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

apk Orfox-Final-RIP Android + 4.0.3, 4.0.4 4 Sep 2019
apk Fennec-52.9.0esr/TorBrowser-7.5-1/Orfox-1.5.4-RC-1 Android + 2.2.x 10 Jul 2018
apk Fennec-52.8.0esr/TorBrowser-7.5-1/Orfox-1.5.3-RC-1 Android + 4.0.3, 4.0.4 17 Mei 2018
apk Fennec-52.7.3esr/TorBrowser-7.5.3/Orfox-1.5.2-RC-1 Android + 2.2.x 6 Apr 2018
apk Fennec-52.7.2esr/TorBrowser-7.5.2/Orfox-1.5.1-RC-1 Android + 4.0.3, 4.0.4 21 Mar 2018
apk Fennec-52.2.0esr/TorBrowser-7.0-1/Orfox-1.4.1-RC-1 Android + 2.2.x 15 Des 2017

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon Orfox: Tor Browser

Penilaian

4.4
5
4
3
2
1
12 ulasan

Komentar

Lihat yang lainnya
calmpurplesquirrel79714 icon
calmpurplesquirrel79714
2 bulan lalu

Ya

Like
Balas
youngorangehen98310 icon
youngorangehen98310
pada 2020

Baik

1
Balas
pokemonarecool icon
pokemonarecool
pada 2018

aplikasi yang sangat membantu, memungkinkan penghindaran blokir web, dan akses ke tor.

6
Balas
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Aplikasi lain dari kreator ini

Ikon Orbot: Tor on Android
tingkatkan keamanan anda ketika menjelajah dari Android
Ikon ChatSecure: PrivateMessaging
Pesan dengan aman di perangkat Anda
Ikon Orweb: Private Web Browser
Menjelajah internet secara privat dan anonim
Ikon StoryMaker
The Guardian Project
Ikon CameraV
The Guardian Project
Ikon CACertMan
The Guardian Project
Ikon PixelKnot
The Guardian Project
Ikon GnuPrivacyGuard
The Guardian Project
Ikon UC Browser
Jelajahi internet dan unduh video dengan mudah
Ikon Opera Mini
Penjelajahan yang lebih cepat di perangkat Android Anda
Ikon UC Mini
Rasakan pengalaman browsing Internet yang paling cepat
Ikon Google Chrome
Peramban resmi Google
Ikon Kiwi Browser
Peramban cepat dan tidak mengganggu
Ikon SuperVPN Fast VPN Client
Menjelajah dengan aman dan privat
Ikon Brave Browser
Peramban yang ringan dan kuat dengan pemblokir iklan
Ikon UC Browser Turbo
UC Browser, dengan antarmuka yang lebih ringan dan lebih cepat
Ikon Uptodown App Store
Semua aplikasi yang kamu inginkan di Android-mu
Ikon JM TOOLS Pro
Aplikasi resmi dari saluran YouTube populer ini
Ikon UC Browser
Jelajahi internet dan unduh video dengan mudah
Ikon ABox Voice Changer-Real Time
Ganti suara secara real-time dengan aplikasi ABox Voice Changer.
Ikon ZArchiver
Segala yang Anda butuhkan untuk berkas kompresi
Ikon TapTap (CN)
Pasar Tiongkok untuk game paling terkenal di Asia
Ikon MT Manager
Editor dan pengelola file APK
Ikon APK Editor
Mengedit aplikasi dan menyesuaikannya sesuka hati